JAKARTA, interakindo.com -- Artis Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Andriansyah, tewas dalam kecelakaan di Tol Nganjuk arah Surabaya Kilometer 672+400A, Jawa Timur, Kamis (4/11). Penyebab kecelakaan diduga karena sopir mengantuk.
Kabid Humas Polda Jawa Timur Kombes Gatot Repli Handoko mengungkapkan,...