Jumat, September 29, 2023

Pemain Sepakbola Anggota Timnas Bertato Dilarang di Cina

Must Read

JAKARTA, interakindo.com — Para pesepakbola anggota tim nasional Cina dilarang keras bertato. Mereka yang telanjur bertato diminta menghapus karena tato, sekecil apapun, sangat dilarang.

Partai Komunis terus memantau para pesepakbola anggota timnas dan selama ini para pemain menutup tato dengan kostum lengan panjang atau perban untuk menyembunyikan tato.

Karena itu, dalam statemennya yang dikeluarkan Selasa pekan lalu, Badan Administrasi Olahraga Cina menegaskan larangannya untuk pemain memiliki tato baru.

BACA JUGA :   Timnas Indonesia U-17 Siap Tempur Hadapi Korea Selatan dalam Laga Uji Coba

“Mereka yang sudah bertato diminta menghapus,” lanjut statemen, dikutip japantime.co.jp beberapa waktu lalu. “Dalam situasi tertentu, latihan atau pertandingan, tato harus ditutup dengan persetujuan tim.”

BACA JUGA :   Asia Soccers FC Utamakan Permainan Fairplay di JS League 2022

Dalam kaitan ini, Badan Sepakbola Cina dilarang merekrut pemain U-20 yang kedapatan memiliki tato.

Tentu saja hal ini menimbulkan pro-kontra di kalangan fan. Di media sosial, salah seorang yang marah menulis: ‘Kita mencari pemain sepakbola yang baik atau yang suci?’

BACA JUGA :   Josh Taylor Balik Mengancam, Siap Kirimkan Teofimo Lopez ke Rumah Sakit

‘Ataukah harus kita katakan hanya anggota Partai yang boleh bermain bola?’ tulis yang lain.

Tato, atau menggambar tubuh dengan tinta permainan di Cina tidak disukai di Cina, namun belakangan makin banyak kaum milenial yang menggunakan tato terlepas apakah pemerintah atau masyarakat umum suka atau tidak.

Selain masalah tato, Cina juga makin keras dalam hal ekspose pria banci atau tampil seperti banci di dunia hiburan.  Acara-acara reality show juga dilarang menggunakan influencer secara vulgar.

BACA JUGA :   Anthony Joshua Kehilangan Gelar, Kalah Angka dari Oleksandr Usyk

Cina, seiring ketegangan dengan Barat yang meningkat, ingin memperlihatkan sisi maskulintas pria pada seluruh lapisan masyarakat. ‘Sissy Men’ sangat dilarang.

BACA JUGA :   Everton Takkan Dijual, Kata Bos Farhad Moshiri
- Advertisement -spot_img

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img
Latest News

Kejar Gelar Keempat, Petinju Muslim Badou Jack Lowongkan Gelar Kelas Penjelajah WBC

JAKARTA, interakindo.com -- SETELAH merebut 3 sabuk gelar di kelas berbeda, petinju muslim Badou Jack asal Swedia, masih menginginkan...
BACA JUGA :   Hore, Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U17

Rutinitas Perawatan Minimalis: Menyederhanakan Perawatan Tubuh, Wajah, dan Rambut Anda

- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img