JAKARTA, interakindo.com -- Wilayah DKI Jakarta dan Bodetabek diperkirakan jadi daerah pertama yang akan mengalami loncakan kasus Covid-19 varian Omicron. Demikian dikatakan Menkes Budi Gunadi Sadikin dalam keterangan pers, Ahad (16/1).
Dari hasil identifikasi Kemenkes, mayoritas transmisi lokal varian Omicron...
JAKARTA, interakindo.com -- Ketua Satgas Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Zubairi Djoerban tak yakin vaksin bisa menangkal varian B.1.1.529 atau Omicron.
Menurutnya, diperlukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan vaksin mampu menangkal penularan maupun gejala dari varian Omicron.
“Belum cukup...
JAKARTA, interakindo.com -- Tren kenaikan kasus COVID-19 dilaporkan mulai merangkak di beberapa negara sekaligus menjadi sinyal bagi Indonesia untuk meningkatkan kewaspadaan di pintu masuk negara baik darat, laut maupun udara terutama menjelang Nataru 2021.
Pemerintah mempelajari kenaikan kasus naik signifikan...
JAKARTA, interakindo.com -- Pandemi Covid-19 menjadi masalah kesehatan global yang berdampak pada pelayanan kesehatan di seluruh dunia. Di level nasional, pandemi mengakibatkan disrupsi terhadap ketahanan sistem kesehatan di Tanah Air.
Belajar dari pandemi, Kementerian Kesehatan berupaya melakukan transformasi sistem kesehatan...
JAKARTA, interakindo.com -- Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di Trans Studio Mall Makassar, Selasa (2/11). Dalam kunjungan tersebut Menkes menekankan pentingnya tes epidemiologis untuk menekan laju penularan Covid-19.
''Sebenarnya untuk tes yang paling benar...
JAKARTA, INTERAKINDO.COM -- Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin meluncurkan integrasi QR Code PeduliLindungi ke aplikasi mitra lain, Kamis (7/10). Dengan demikian nantinya fitur aplikasi PeduliLindungi bisa digunakan di aplikasi mitra tersebut.
QR Code PeduliLindungi sedang dilakukan proses integrasi dengan lebih...
JAKARTA, INTERAKINDO.COM -- Hingga, Rabu (6/10), sebanyak 94 juta orang Indonesia sudah divaksinasi ovid-19 dosis pertama. Hal itu menjadikan Indonesia berada di peringkat 5 Dunia dengan jumlah masyarakat yang divaksinasi terbanyak.
“Dari sisi vaksinasi, per hari ini sudah 94 juta...
JAKARTA, INTERAKINDO.COM -- Cakupan vaksinasi dosis pertama per 29 September bagi penyandang disabilitas di 6 provinsi Jawa-Bali mencapai 99,8%. Keenam wilayah tersebut meliputi Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Bali.
Demikian disampaikan Staf Khusus Presiden RI...